Pages

Tuesday, August 7, 2018

Kata Bijak

Kata-Kata Bijak

 kata kata bijak

 “Karena mengulang doa – doa di sepertiga malam, adalah ibarat kayuhan dari sepeda yakni pasti dan akan sampai”

“jangan menjadikan kebencian dan balas dendam menutupi hati kita, karena semuanya pasti akan mendapat balasannya masing – masing”

“Jika bisa menjadi sukses sewaktu muda, kenapa harus menunggu usia tua?”

“Bukan karena Rezeki yang diterima sedikit, tapi karena hatinya yag kurang lapang”

“Kurang pandai mungkin bisa di perbaiki, tapi kejujuran tidak akan pernah mudah untuk di tanamkan”

“Jangan menunggu diriku disana, berjalanlah di sampingku bersama hingga sampai disana”

“Ketika dirimu miskin dan kekuragan harta, jangan pernah berhenti belajar dan menuntut ilmu karena kelak ia akan menjadi harta mu”

“Jangan pernah sombong karena ia kesombongan seperti suatu kebodohan”

“Jangan hanya memandang dari salah satu sisi, agar pandanganmu tidak tersempitkan”

“Jangan bosan menjadi orang baik dan terus berbuat baiklah pada sesama”

“Awal menjadi orang baik, adalah dengan berbuat baik”

“Yang paling penting adalah sikap kita, bukan balasan dari orang lain”

“Ketika sang lelaki tak memiliki apapun dalam hidupnya maka disitulah letak kesetiaan wanita sedang di uji”

“Jauhilah orang yang banyak berfikir negative karena dari sana akan muncul masalah dari sebuah solusi yang ada”

“Rasa cukup muncul ketika hati mulai merasa lapang menerima yang sedikit”

“Dengan bekerja keras engkau akan mengalahkan orang – orang yang berbakat”

“Keikhlasan tidak akan pernah terucap apabila ia memberi maka seolah – olah ia tak pernah memberi apapun”

“Jangan bersedih atas nasib yang menimpamu, bersabar dan bangkitlah”

“Ketika kamu memiliki keyakinan untuk mampu melakukan maka kamu akan bisa mewujudkan segala

mimpimu”

“Senyum yang sering muncul itu bukan berarti senyum tanda kebahagiaan, melainkan bentuk rasa syukur atas rahmat tuhan”

“Orang yang bertindak tanpa berpikir adalah orang yang gagal”

“hidup hanya sekali, lakukanlah yang terbaik, usaha yang maksimal dan buat bahagia semua orang”

“Jadilah seperti samudera yang luas, karena ia tak pernah sekalipun banyak yang mengotorinya”

“Jangan sampai lehermu terpotong hanya karena ulah lidahmu”

“Gagal adalah masalah kecil namun putus asa adalah masalah yang besar”

No comments:

Post a Comment